Kisi kisi, Soal dan Kunci Jawaban PH Kelas 6 SD Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan
Sunday, September 13, 2020
Add Comment
Berikut admin bagikan file dan informasi mengenai Kisi Kisi Soal, Contoh Soal PH (Penilaian Harian) dan Kunci Jawaban PH (Penilaian Harian) untuk jenjang SD pada materi pembelajaran tema 2 tentang Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan kurikulum 2013 revisi terbaru.
Gambar: Kisi kisi, Soal dan Kunci Jawaban PH Kelas 6 SD Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan |
Manfaat Pembuatan Kisi Kisi, Soal dan Kunci Jawaban PH Kelas 6 SD Tema 2 Sub Tema 2
Kisi Kisi, Soal dan Kunci Jawaban PH Kelas 6 SD Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan dibuat untuk mengukur kemampuan peserta didik sesuai dengan KI (kompetensi Inti) dan KD (Kompetensi Dasar) untuk tercapainya tujuan pembelajaran yakni siswa berhasil mencapai KKM yang telah di tentukan oleh sekolah. Selain itu, kisi kisi soal, contoh soal dan kunci jawaban kegiatan PH (Penilaian Harian) ini sebagai administrasi guru kelas atau pun guru mata pelajaran untuk memenuhi 8 Standar Nasional Pendidikan (SNP) yang nantinya digunakan sebagai kelengkapan kegiatan akreditasi sekolah untuk tingkat SD.
Kisi Kisi Soal PH (Penilaian Harian) Kelas 6 SD Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan
Kisi Kisi Soal PH (Penilaian Harian) kelas 6 SD Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan kurikulum 2013 revisi terbaru ini memuat Kompetensi Dasar (KD) sebagai berikut:
Kisi Kisi Soal Pilihan Ganda (PG) Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan.
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
3.4 Memahami manfaat persatuan dan kesatuan untuk mewujudkan kesejahteraan dalam bingkai Negara Kesatuan Republik Indonesia
Bahasa Indonesia
3.4 Menggali informasi penting dari buku sejarah menggunakan unsur apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
Ilmu Pengetahuan Alam
3.3 Memahami cara makhluk hidup menyesuaikan diri dengan lingkungan
Ilmu Pengetahuan Sosial
3.4 Memahami arti proklamasi kemerdekaan, upaya mempertahankan kemerdekaan, dan upaya mengembangkan kehidupan kebangsaan yang sejahtera
Seni Budaya dan Prakarya
3.3 Memahami pola lantai tari daerah
Kisi Kisi Soal Isian Kegiatan PH Kelas 6 Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
3.4 Memahami manfaat persatuan dan kesatuan untuk mewujudkan kesejahteraan dalam bingkai Negara Kesatuan Republik Indonesia
Bahasa Indonesia
3.4 Menggali informasi penting dari buku sejarah menggunakan unsur apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
Ilmu Pengetahuan Alam
3.3 Memahami cara makhluk hidup menyesuaikan diri dengan lingkungan
Ilmu Pengetahuan Sosial
3.4 Memahami arti proklamasi kemerdekaan, upaya mempertahankan kemerdekaan, dan upaya mengembangkan kehidupan kebangsaan yang sejahtera
Seni Budaya dan Prakarya
3.3 Memahami pola lantai tari daerah
Soal Kegiatan PH (Penilaian Harian) Kelas 6 Jenjang SD Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan
Soal PH (Penilaian Harian) yang di buat ini terdiri dar 15 Pilihan Ganda dan 10 Isian. File soal ini dibuat dalam microsoft Word supaya bapak ibu mudah dalam proses editing soal. Berikut saya ampilkan cuplikan atau sebagaian kecil soal PH Kelas 6 pada materi Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan kurikulum 2013 revisi terbaru di bawah ini:
Cuplikan atau Contoh Soal PH (Penialian Harian) Kelas 6 Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan.
1. Uni memiliki teman dari berbagai daerah. Manfaat yang bisa didapat Uni adalah ....
a. dapat berlibur ke berbagai daerah
b. memiliki banyak sumber contekan
c. mengenal adat dan bahasa daerah lain
d. dapat diajak membolos bersama
2. Persatuan saat bekerja sama dapat dimaknai berikut, kecuali ....
a. Menghargai perbedaan pendapat.
b. Menerima hasil keputusan kelompok.
c. Melaksanakan tugas dengan bertanggung jawab.
d. Menhalalkan segala cara untuk mencapai tujuan
3. ... kita teguh, bercerai kita runtuh.
a. bersama
b. bersatu
c. berdua
d. berjuang
Teks berikut digunakan untuk menjawab 2 soal di bawahnya.
Perhatikan teks berikut!
Bandung lautan api adalah peristiwa kebakaran yang terjadi di Kota Bandung. Peristiwa ini terjadi pada 23 Maret 1946. Peristiwa tersebut dilatarbelakangi keinginan untuk mencegah tentara Sekutu dan NICA Belanda menjadikan Kota Bandung sebagai markas strategi militer. Dalam waktu tujuh jam, 200 ribu penduduk Bandung membakar rumah dan meninggalkan kota menuju pegunungan di selatan Bandung.
4. Jawaban yang tepat dari kata tanya mengapa sesuai teks tersebut adalah ....
a. Bandung lautan api adalah peristiwa kebakaran besar yang terjadi di kota Bandung.
b. Peristiwa Bandung Lautan Api dilakukan oleh 200 ribu penduduk Bandung.
c. Peristiwa Bandung Lautan Api terjadi pada 23 Maret 1946.
d. Peristiwa Bandung Lautan Api terjadi untuk mencegah tentara Sekutu dan NICA Belanda menjadikan Kota Bandung sebagai markas strategi militer.
5. Pertanyaan berikut yang jawabannya tidak sesuai dengan isi teks adalah ....
a. Kapan peristiwa Bandung Lautan Api terjadi?
b. Siapa yang memimpin peristiwa Bandung Lautan Api?
c. Apa yang melatarbelakangi peristiwa Bandung Lautan Api?
d. Bagaimana terjadinya peristiwa Bandung Lautan Api?
Kunci Jawaban Dari Soal PH (Penilaian Harian) Kelas 6 SD Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan
Dalam kunci jawaban dari soal PH ini sudah dilengkapi dengan penjelasan dari jawaban terhadap setiap masing- masing soal. Maka dari itu bapak ibu tinggal menyesuaikan saja soal dan kunci jawaban PH ini dengan Kompetensi Dasar (KD) yang berada di Buku Sumber di sekolahnya.
Selanjutnya saya akan membagikan file Kisi Kisi, Soal dan Kunci Jawaban PH Kelas 6 SD pada materi Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan kurikulum 2013 revisi terbaru pada link di bawah ini:
Download file dengan mudah dan gratis!!!
Untuk pembahasan mengenai Kisi Kisi, Soal dan Kunci Jawaban PH Kelas 6 SD Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan 2013 revisi terbaru ini di cukupkan sekian. Semoga bermanfaat. Apabila ada pertanyaan silahkan cantumkan komentar bapak ibu pada kolom yang telah disediakan di bawah ini.
0 Response to "Kisi kisi, Soal dan Kunci Jawaban PH Kelas 6 SD Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan Sub Tema 2 Bekerja Sama Mencapai Tujuan"
Post a Comment